bismillahirrahmanirrahiim
Dalam jodoh ada yang jauh lebih berperan dari proses memilih dan dipilih, menemukan dan ditemukan. membuatnya bertahan. Dan itulah tantangan terbesar. Karena jodoh tidak hanya awal dan akhir, tapi juga sepanjang perjalanan. Melewati banyak kerikil tajam lalu berdarah bersama, namun tetap berusaha sekuat tenaga untuk membuatnya tetap berada di satu garis takdir yang sama..
Ketika hati sudah menentukan pilihan, diantara masing-masing kita
mungkin pernah bertanya-tanya sendiri, “Apakah benar dia yang terbaik
untuk saya?”
Lalu kamu temukan apa dari yang kamu tanya?
Saya suka beranalogi sendiri, kira-kira seperti ini;
Dia yang terbaik atau tidak untuk hidupmu, tergantung dari seberapa besar kamu merasa cukup.
Wanita itu ibarat tulang rusuk untuk lelaki, dia menjaga hati.
Lelaki ibarat tulang pada punggung untuk wanita, menjaga agar tetap kuat.
Keduanya saling menjaga, saling melengkapi. Dan diantara keduanya memang bengkok (tidak lurus).
Keduanya sama,tidak sempurna.
~smoga bisa saling melengkapi..~
Lalu kamu temukan apa dari yang kamu tanya?
Saya suka beranalogi sendiri, kira-kira seperti ini;
Dia yang terbaik atau tidak untuk hidupmu, tergantung dari seberapa besar kamu merasa cukup.
Wanita itu ibarat tulang rusuk untuk lelaki, dia menjaga hati.
Lelaki ibarat tulang pada punggung untuk wanita, menjaga agar tetap kuat.
Keduanya saling menjaga, saling melengkapi. Dan diantara keduanya memang bengkok (tidak lurus).
Keduanya sama,tidak sempurna.
~smoga bisa saling melengkapi..~